Sinopsis Film Pasolini

Director : Abel Ferrara
Writers : Maurizio Braucci, Abel Ferrara (based on an idea by)
Stars : Willem Dafoe, Riccardo Scamarcio, Ninetto Davoli
Runtime : 86 min

Bercerita pada malam 2 November 1975 di Roma, ketika Pier Paolo Pasolini (Willem Dafoe) terbunuh secara misterius. Pasolini adalah simbol dari kekuatan revolusi seni pertempuran. Tulisan-tulisannya yang kontroversi, film-filmnya yang penuh kritik tajam, banyak orang yang menyukainya dan tak sedikit pula yang membencinya.

Di hari kematiannya, Pasolini menghabiskan jam-jam terakhirnya dengan ibunya, teman-temannya, dan malamnya ia turun ke jalan untuk mengelilingi kota. Saat fajar, Pasolini ditemukan tewas di sebuah pantai di Ostia di pinggiran kota.


0 komentar:

Post a Comment

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Klik untuk melihat kode!
Ketik spasi sebelum menyisipkan kode emoticon.
Admin sangat berterima kasih atas saran dan komentar Anda. Silahkan memberi backlink tapi jangan link aktif!